Harga Evercoss Elevate Y A66A - Perusahaan lokal yang satu ini memang sudah tak asing lagi di telinga kita. Dengan seringnya memperkenalkan produk smartphone android terbarunya serta dengan gencarnya mempromosikan produknya tersebut mulai dari media elektronik maupun media masa membuat nama evercos ini semakin melambung di pasar ponsel Indonesia.
Sukses dengan begitu banyak produk android yang sudah di hasilkan untuk tetap dapat memenuhi kebuhan pasar, bukan berarti perusahaan yang satu ini lantas berhenti untuk memutar otak mereka agar dapat terus memberikan sebuah inivasi dan gebragan baru di industri smartphone android khusunya di pasar ponsel di tanah air ini.
Dengan Harga Evercoss Elevate Y A66A yang di bandrol murah,tentunya ini merupakan sebuah strategi pasar yang di lakukan perusahan ini. Namun dengan harga yang di bandrol kurang dari 2 juta rupiah, vendor ini tetap memberikan sebuah ponsel android yang memiliki spesifikasi apik di dalamnya, tentunya hal ini di lakukan agar dapat memberikan sebuah performa yang tinggi dari produk terbarunya ini agar mampu bertahan di jajaran ponsel android ternama di tanah air kita ini yang memang semakin hari semakin terasa sengit dalam urusan sebuah gadget pintar.
Seperti judul di atas, Android Evercoss Elevate Y A66A ini sudah di bekali dengan sebuah CPU Quad Core yang memiliki kecepataan kerja mencapai 1.3 GHz dengan penambahan kapasitas RAM menjadi 1 GB serta adanya internal memory yang berukuran 8 GB. Jadi apabila kita melihat sedikit spesifikasi yang di miliki ponsel ini dari sektor jeroan, pastinya kinerja dan performa yang di milikinya adalah sebuah performa yang cukup untuk sebuah gadget baru yang di hargai kurang dari 2 juta ini.
Dan untuk review ulasan mengenai detail spesifikasi yang di miliki ponsel terbaru evercoss serta Harga Evercoss Elavate Y A66A terbaru ini, anda juga bisa menyimak ulasan terabru kami mengenai detail Spesifikasi dan Harga Evercoss Elevate Y A66A terbaru yang akan kami samapikan di bawah ini.
Spesifikasi Dan Harga Evercoss Elevate Y A66A
Spesifikasi Dan Harga Evercoss Elevate Y A66A
Spesifikasi Evercoss Elevate Y A66A
- Sim: Dual Sim
- Layar: 1280 x 720 pixels, 5.0 inches
- Jenis Layar: HD IPS, Capative touchscreen
- Dimensi: 147 x 73 x 8.9 mm, Berat 148.3 g
- Memory: Internal 8 GB, External up to 32 GB
- RAM: 1 GB
- Konektifitas: 3.5G, HSDPA, WiFi 802.11 b/g/n, WiFi Tethering, microUSB v2.0
- OS: Android OS, v4.2 (Jelly Bean)
- CPU: Quad Core 1.3 GHz
- Kamera Belakang: 13 MP, Autofocus, LED, Video 720p
- Kamera Depan: 5 MP
- Baterai: Li-Polymer 1800 mAh
Review Spesifikasi Evercoss Elevate Y A66A
Di desain sedemikian rupa, android terbaru evercoss ini terlihat lebih elegan dengan desain body yang cukup apik apalagi dengan lengkungan di keempat sudut body ponsel ini menambah karakteristik yang cukup indah. Dengan dimensi 147 x 73 mm, Evercoss Elevate Y A66A ini memilki ketebalan 8.9 mm yang akan mudah untuk anda genggam saat anda gunakan.
Selain itu ukuran layar yang di milikinya pun cukup terbilang jumbo karena ponsel ini sudah di bekali dengan layar berukuran 5 inchi dengan resolusi HD yakni 1280 x 720 pixels yang akan memanjakan mata anda di saat anda menggunaknnya. Evercoss Elevate Y A66A ini juga sudah mengadopsi layar berjenis IPS LCD untuk menemani kualitas layar HD tersebut yang sudah pasti akan menambah ketajaman gambar yang akan di hasilkannya. Sayangnya dengan spesifikasi layar yang sudah cukup terabilang baik ini android ini tak di lengkapi dengan fiutur Corning Gorilla Glass yang mampu melindungi layar ponsel ini dari segala macam goresan benda tajam.
Untuk sektor jeran, dengan Harga Evercoss Elevate Y A66A yang di bandrol kurang dari 2 juta vendor lokal ini sudah membekali produk terbarunya ini dengan sebuah dapur pacu berupa CPU Quad Core berkecepatan 1.3 GHz yang mampu membuat performa kinerja ponsel ini akan semakin cepat, apalagi di barengi dengan adanya RAM 1 GB serta internal memory 8 GB dan slot micro sd yang sudah di siapkan perusahan ini untuk dapat mebantu meningkatkan kinerja ponsel ini dengan kapasitas maximum yang bisa di pakai adalah 32 GB sehingga dalam menjalankan OS Android Jelly Bean Versi 4.2 tentunya bukan hal yang sulit buat android terabru evercoss ini.
Untuk urusan koneltifitas, android ini di hadirkan dengan menggunakan fitur dual sim yang berjalan di jaringan GSM-GSM dengan kecepatan internet mencapi 3.5G, HSDPA yang akan membantu anda untuk dapat menjelajahi dunia maya dengan cepat. Selain itu, tersedia pula fitur WiFi 802.11 b/g/n, WiFi Tethering dan juga microUSB v2.0 yang bisa anda pakai untuk media koneksi anda.
Dan mungkin ini adalah fitur yang menjadi unggulan dari produk terbaru evercoss kali ini, yakni fitur kamera yang di sematkan pada ponsel ini. Kenapa di bilang sebagai fitur unggulan, karena dengan harga evercoss elevate y a66a yang di bandrol dengan harga yang cukup terjangkau, ponsel ini sudah di bekali dengan spek kamera yang cukup bisa membuat anda puas dengan hasil jepretannya.
Dengan kamera utama yang memiliki lensa berukuran 13 MP dengan resolusi HD yang di lengkapi dengan adanya fitur auto fokus serta LED Flash pastinya gambar yang akan dihasilkan akan sejernih aslinya. Dan untuk kamera depan persuahaan ini memberikan sebuah kemera berlensa 5 MP sebagai media selfie. Dan untuk menunjang kebutuhan daya akan semua fitur serta spesifikasi yang apik, handphone android ini sudah di bekali dnega baterai berkapsitas 1800 mAh.
Harga Evercoss Elevate Y A66A
Harga Evercoss Elevate Y A66A
Dengan strategi pemasaran yang apik tentunya ponsel ini akan mampu di terima dengan baik di mata para konsumennya. Apalagi dengan harga yang cukup miring pastinya akan menambah daya tarik tersendiri bagi para pecinta android di tanah air ini.
- Harga Baru: Rp 1,700,000,-
- Harga Bekas: Rp -
- Harga Terbaru: Cek Di Sini
Selain informasi harga evercoss elevate y a66a di atas, kami juga sudah memiliki rekomendasi lain seputar ponsel lokal ini yakni Harga Evercoss Elevate A66s yang sudah kami samapikan di kesempatan sebelumnya yang mungkin bisa membantu anda sebagai bahan referensi sebelum anda membelinya. Tentunya denga Harga Evercoss Elevate Y A66A yang di bandrol murah tersebut, anda sudah mampu memiliki ponsel berspesifikasi tinggi.